Telusuri

Dokter Van Gokiel Is Back




Apa kabar semuanya, baik-baik saja kan? Ada kabar baik untuk kalian para penggemar fansub dokter van gokiel bahwa kini kami telah kembali. Saya selaku dokter baru yang juga merupakan mantan fansub lama siap kembali meramaikan jagat per-animean Indonesia dengan kembali menerjemahkan anime-anime lawas dengan terjemahan berkualitas. Untuk saat ini kendali masih dipegang oleh saya dokter baru yaitu dr. Kiddo. Apakah dokter encen akan kembali? Kita nantikan saja! 

Yang pasti sekarang Dokter Van Gokiel akan kembali berpraktek dengan siap merilis anime jadoel mingguan seperti dahulu, tentunya fokus kali ini akan mengarah pada melakukan terjemah ulang dan rilis ulang semua anime yang ada disini dengan kualitas baru dan terjemahan yang lebih mantap. Semua status meninggal di blog ini akan perlahan-lahan dibangkitkan kembali dengan kemampuan bedah saya. Nantikan proyek kami kedepannya. Terima kasih yang sudah mempercayakan tontonan kalian pada kami!

Ohiya untuk rekues saat ini tidak bisa dikerjakan dulu karena saya harus menghidupkan ulang semua anime yang pernah dipost disini jadi harap bersabar ya!

Posting Komentar

0 Komentar